Tutorial Membuat dan Memasang Site Map di blogspot
Kamis, 17 Juli 2014
Tambah Komentar
______________
______________
1. Verifikasi email anda
-di beranda webmaster klick URL blog anda
-pilih pengguna dan Pemilik situs
-verify using a different method atau verivikasi menggunakan metode lain
-add a meta tag on your site's home page atau tambahkan tag meta ke beranda situs anda >>> copy dan simpan kode html di bawah kode <head> template
-simpan, lalu kembali ke jendela google webmaster, dan klik verify
-biasanay muncul tulisan success atau selesai
2. Lalau, Submit sitemap/peta situs
-kembali ke beranda google webmaster
-klik URL blog anda
-pilih peta situs atau sitemap di pinggir kiri
-di pojok kanan atas pilih tambahkan/uji peta situs
-masukkan site map/peta situs di bawah ini
sitemap untuk blog yang jumlah artikelnya di bawah 500
atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
di bawah 1000
atom.xml?redirect=false&start-index=501&max-results=500
di bawah 1500
atom.xml?redirect=false&start-index=1001&max-results=500
Belum ada Komentar untuk "Tutorial Membuat dan Memasang Site Map di blogspot"
Posting Komentar